SEJARAH SINGKAT BPR GAMON
BPR Gamon semula didirikan pada tahun 1992 dengan nama BPR Bhakti Perpensi yang berkedudukan di Balaraja Kabupaten Tangerang. Pada tahun 2008, BPR Bhakti Perpensi diakuisisi oleh pemegang saham saat ini yang telah berpengalaman di bidang perbankan kurang lebih 40 tahun.
Semenjak diakuisisi, pada tahun 2010 BPR Bhakti Perpensi berganti nama menjadi BPR Gamon, dan mengembangkan jaringan kantornya untuk memperluas pelayanan kepada nasabahnya dengan membuka Kantor Cabang yang berlokasi di Jl. Kebon Sirih No. 77, Jakarta Pusat. Seiring dengan berkembang pesatnya kantor cabang Kebon Sirih, Manajemen dan Pemegang Saham memutuskan untuk memindahkan kantor pusat yang semula di Balaraja, Kab. Tangerang menjadi di Kebon Sirih, Jakarta Pusat hingga saat ini. Melihat keberhasilan kantor pusat di Jakarta, BPR Gamon membidik pasar yang lebih luas di Ibukota dengan cara merelokasi kantor cabang Balaraja ke Kelapa Gading yang telah terealisasi pada tahun 2017.
Dalam perkembangan usahanya, BPR Gamon senantiasa bertumbuh dan berkembang menjadi salah satu BPR terbaik se-Jabodetabek sesuai dengan Visi BPR Gamon, yaitu menjadi salah satu BPR yang paling dikagumi, dalam hal kualitas dan integritas professional. Demi Dalam kurun waktu 9 tahun (2008 – 2017), BPR Gamon berhasil mempertahankan predikat sebagai BPR yang SEHAT dengan menekan presentasi NPL dibawah 2%.
BPR Gamon juga mampu bersaing untuk menempati predikat terbaik, khususnya diwilayah Jakarta. Pada tahun 2014 BPR Gamon berhasil masuk kedalam 5 Besar BPR se DKI Jakarta berdasarkan total aset, dimana total asset BPR Gamon saat itu sebesar Rp. 207 Milyar, lalu meningkat menjadi Rp. 263,16 Milyar pada tahun 2015 dan menempatkan BPR Gamon sebagai BPR beraset terbesar kedua se-DKI Jakarta. Untuk tahun 2016 BPR Gamon senantiasa berada di dalam lingkaran Big Five BPR DKI Jakarta dengan menempati urutan ketiga dengan total aset sebesar Rp. 273 Milyar.
SEJARAH SINGKAT BPR GAMON
BPR Gamon semula didirikan pada tahun 1992 dengan nama BPR Bhakti Perpensi yang berkedudukan di Balaraja Kabupaten Tangerang. Pada tahun 2008, BPR Bhakti Perpensi diakuisisi oleh pemegang saham saat ini yang telah berpengalaman di bidang perbankan kurang lebih 40 tahun.
Semenjak diakuisisi, pada tahun 2010 BPR Bhakti Perpensi berganti nama menjadi BPR Gamon, dan mengembangkan jaringan kantornya untuk memperluas pelayanan kepada nasabahnya dengan membuka Kantor Cabang yang berlokasi di Jl. Kebon Sirih No. 77, Jakarta Pusat. Seiring dengan berkembang pesatnya kantor cabang Kebon Sirih, Manajemen dan Pemegang Saham memutuskan untuk memindahkan kantor pusat yang semula di Balaraja, Kab. Tangerang menjadi di Kebon Sirih, Jakarta Pusat hingga saat ini. Melihat keberhasilan kantor pusat di Jakarta, BPR Gamon membidik pasar yang lebih luas di Ibukota dengan cara merelokasi kantor cabang Balaraja ke Kelapa Gading yang telah terealisasi pada tahun 2017.
Dalam perkembangan usahanya, BPR Gamon senantiasa bertumbuh dan berkembang menjadi salah satu BPR terbaik se-Jabodetabek sesuai dengan Visi BPR Gamon, yaitu menjadi salah satu BPR yang paling dikagumi, dalam hal kualitas dan integritas professional. Demi Dalam kurun waktu 9 tahun (2008 – 2017), BPR Gamon berhasil mempertahankan predikat sebagai BPR yang SEHAT dengan menekan presentasi NPL dibawah 2%.
BPR Gamon juga mampu bersaing untuk menempati predikat terbaik, khususnya diwilayah Jakarta. Pada tahun 2014 BPR Gamon berhasil masuk kedalam 5 Besar BPR se DKI Jakarta berdasarkan total aset, dimana total asset BPR Gamon saat itu sebesar Rp. 207 Milyar, lalu meningkat menjadi Rp. 263,16 Milyar pada tahun 2015 dan menempatkan BPR Gamon sebagai BPR beraset terbesar kedua se-DKI Jakarta. Untuk tahun 2016 BPR Gamon senantiasa berada di dalam lingkaran Big Five BPR DKI Jakarta dengan menempati urutan ketiga dengan total aset sebesar Rp. 273 Milyar.
Work With Heart, Serve With Passion
Kami Memang Beda
BPR adalah bank seperti lazimnya Bank Umum, namun memiliki kekhususannya, yaitu melayani keperluan masyarakat di wilayah pedesaan dan Usaha Kecil Menengah (UKM) dalam bentuk simpanan (tabungan dan deposito) dan kredit.
Kami Memang Beda
BPR adalah bank seperti lazimnya Bank Umum, namun memiliki kekhususannya, yaitu melayani keperluan masyarakat di wilayah pedesaan dan Usaha Kecil Menengah (UKM) dalam bentuk simpanan (tabungan dan deposito) dan kredit.
Ringkasan Keuangan Tahunan
Tahun | Total Kredit | Total DPK | Total Aset |
---|---|---|---|
2022 | 415,364,126 | 490,014,538 | 559,248,277 |
2021 | 320,692,138 | 414,853,079 | 473,386,850 |
2020 | 286,175,429 | 345,368,953 | 400,115,718 |
2019 | 231,334,856 | 289,912,066 | 340,181,239 |
2018 | 212,389,670 | 278,393,421 | 329,520,010 |
2017 | 201,996,076 | 250,301,323 | 291,066,342 |
2016 | 185,743,910 | 233,096,673 | 271,353,413 |
2015 | 188,621,577 | 230,128,197 | 261,770,010 |
2014 | 175,846,296 | 197,260,416 | 225,959,084 |
2013 | 116,310,686 | 144,880,439 | 164,979,051 |
Ringkasan Keuangan Tahunan
Tahun | Total Kredit | Total DPK | Total Aset |
---|---|---|---|
2022 | 415,364,126 | 490,014,538 | 559,248,277 |
2021 | 320,692,138 | 414,853,079 | 473,386,850 |
2020 | 286,175,429 | 345,368,953 | 400,115,718 |
2019 | 231,334,856 | 289,912,066 | 340,181,239 |
2018 | 212,389,670 | 278,393,421 | 329,520,010 |
2017 | 201,996,076 | 250,301,323 | 291,066,342 |
2016 | 185,743,910 | 233,096,673 | 271,353,413 |
2015 | 188,621,577 | 230,128,197 | 261,770,010 |
2014 | 175,846,296 | 197,260,416 | 225,959,084 |
2013 | 116,310,686 | 144,880,439 | 164,979,051 |
Manajemen dan Pemegang Saham
PEMEGANG SAHAM | % SAHAM |
---|---|
Anton Suleiman | 36% |
Timoty E. Marnandus | 36% |
Oryza Sativa | 8% |
Erny Utama | 6% |
Kartika Dewi | 6% |
Juny Puspita | 6% |
Henry Indradjaja | 2% |
Manajemen dan Pemegang Saham
PEMEGANG SAHAM | % SAHAM |
---|---|
Anton Suleiman | 36% |
Timoty E. Marnandus | 36% |
Oryza Sativa | 8% |
Erny Utama | 6% |
Kartika Dewi | 6% |
Juny Puspita | 6% |
Henry Indradjaja | 2% |
Laporan Tata Kelola

Tata Kelola 2016
Laporan Tata Kelola
